Tabung APAR atau biasa disebut tabung pemadam kebakaran merupakan alat yang digunakan untuk memadamkan api, biasanya APAR ini dignakan pada saat kebakaran baru terjadi atau api masih belum besar untuk mencegah api menyambar lebih luas lagi. Isi tabung APAR Dry Chemical Powder, Karbon Dioksida (CO2), dan foam putih yang bisa memadamkan api.
Penggunaan tabung pemadam api APAR sudah umum di Indonesia. Merupakan salah satu jenis alat safety yang wajib ada sebagai alat keselamatan pencegah kebakaran berskala besar. pemadam APAR memiliki banyak varian baik dari segi ukuran maupun media pemadam di dalam tabung.