Tabung APAR atau biasa disebut tabung pemadam kebakaran merupakan alat yang digunakan untuk memadamkan api, biasanya APAR ini dignakan pada saat kebakaran baru terjadi atau api masih belum besar untuk mencegah api menyambar lebih luas lagi. Isi tabung APAR Dry Chemical Powder, Karbon Dioksida (CO2), dan foam putih yang bisa memadamkan api.
Merupakan jenis selang yang khusus di rancang untuk kebutuhan proses pemadaman api dengan menggunakan fire hydrant yang memiliki tekanan yang tinggi dan memiliki standar pompa yang ideal. Produk ini memiliki ketahanan air hingga 13 bar sehingga dapat menahan tekanan air yang bertekanan tingkat tinggi dari fire hydrant pillar.
Kami menjual dan menyediakan berbagai jenis alat dan perlengkapan pemadam kebakaran, salah satunya adalah selang pemadam kebakaran ini. Diproduksi dari material karet pilihan dan terbaik di kelasnya sehingga bisa diandalkan untuk berbagai kondisi darurat. Rubber fire hose ini digunakan untuk mengalirkan air dari mobil tangki pemadam ataupun dari sumber air lainnya.
Fire Hose Reel dirancang sebagai perangkat pemadam kebakaran yang berbentuk gulungan selang berdiameter kecil yang biasanya ditempel pada tembok, selang ini terhubung dengan jaringan fire hydrant atau pipa air bertekanan dari PDAM kota untuk alat dalam memadamkan api.